Memahami Hakekat Evaluasi Pembelajaran

Wednesday, October 31, 2012 Posted by Rino Safrizal
Evaluasi pembelajaran merupakan suatu proses untuk menentukan jasa, nilai atau manfaat melalui kegiatan penilaian dan/atau pengukuran. Evaluasi pembelajaran mencakup pembuatan atau peninbangan jasa, nilai atau manfaat program, hasil dan proses pembelajaran.

Fungsi dan tujuan evaluasi pembelajaran

Tujuan utama evaluasi pembelajaran adalah sejumlah informasi atau data tentang jasa, nilai atau manfaat kegiatan pembelajaran. Sejumlah informasi atau data yang diperoleh melalui evaluasi pembelajaran inilah yang kemudian difungsikan dan ditujukan untuk pengembangan pembelajaran dan akreditasi.
a. Fungsi dan tujuan evaluasi pembelajaran untuk pengembangan
Fungai dan tujuan evaluasi pembelajaran untuk pengembangan pembelajaran dilaksanakan apabila hasil kegiatan evaluasi pembelajaran diunakan sebagai dasar pengembangan pembelajaran.
b. Fungsi dan tujuan evaluasi pembelajaran untuk akreditasi
Akreditasi dapat diartkan sebagai suatu proses dimana suatu program atau institusi diakui sebagai basan yang sesuai dengan beberapa standar yang telah disetujui. Fungsi dan tujuan evaluasi hasil belajare untuk akreditasi dilaksanakan apabila hasil kegiatan evaluasi pembelajaran digunakan sebagai dasar akreditasi lembaga pendidikan

Sasaran evaluasi pembelajaran

Sasaran evaluasi pembelajaran adalah aspek-aspek yang terkandung dalam kegiatan pembelajaran. Dengan demikian sasaran evaluasi pembelajan meliputi : tujuan pengajaran, unsur dinamis pembelaaran, pelaksnaan pembelajaran, dan kurikulum.
  1. Tujuan pembelajaran merupakan sasaran evaluasi pembelajaran yang perlu diperhatikan karena unsur/aspek pembelajaran yang lain selalu bermula dan bermuara pada tujuan pengajaran. Hal-hal yang perlu dievaluasi pada tujuan pengajaran adalah penjabaran tujuan pengajaran, rumusan tukuan pengajaran dan unsure-unsur tujuan pengajaran.
  2. Unsur dinamis pembelajaran merupakan sasaran evaluasi pembelajaran yang kedua. Yang dimaksud dengan unsure dinamis penbelajaran adalah sumber belajaratau komponen sistem intruksional yang terlibat dalam kegiatan pembelajaran. Sumber-sumber belajar dibedakan menjadi dua jenis yaitu : sumber belajar yang dirancang yakni sunber belajar yang secara khusus telah dikembangkan sebagai komponen pembelajaran untuk memberikan kemudahan/fasilitas belajar yang terarah dan bersifat formal, dan sumber belajar yang kedua yakni sumber belajar yang dimanfaatkan yakni sumber belajar yang tidak secara khusus dirancang untuk keperluan pembelajaran namun dapat ditemukan, diterapkan, dan digunakan untuk keperluan belajar.
  3. Pelaksanaan pembelajaran dapat diartikan sebagai interksi antara sumber belajar dengan siswa. Dengan demikian dalam mengevaluasi pelaksanaan pembelajaran, kita sebenarnya menentukan seberapa derajat interaksi antara siswa dengan beberapa sumber belajar dan seberapa derajat interksi sumberbelajar dengan tujuan pembelajaran.
  4. Kurikulum dipandang sebagai rencana tertulis yakni seperangkat kompnen pembelajaran yang diuraikan secara tertulis pada bahan tercetak atau buku.

Prosedur evaluasi pembelajaran

Prosedur evaluasi pembelajaran terdiri dari lima tahap, yakni penyusunan rancangan, penyusunan intrumen, pengumpulan data, dan penyusunan laporan evaluasi pembelajaran.
1. Penyusunan rancangan
Secara garis besar desain evaluasi pembelajaran berisi hal-hal yang sama dengan tertera dalam desain penelitian yakni meliputi latar belakang, problematika, tujuan evaluasi, populasi dan sampel, instrument dan sumber data, serta teknik analisis data.
2. Penyusunan instrument
Setelah menyusun rancangan evaluasi pembelajaran maka tahapan berikutnya adalah penyusunan instrumen pembelajaran merumuskan tujuan yang akan dicapai dengan instrument yang akan disusun; membuat kisi-kisi yang mencanangkan tentang perincian variable dan jenis instrument yang akan digunakan untuk mengukur bagian vriabel; membuat butir-butir instrument yang berkaitan dengan kisi-kisi; menyunting instrument evaluasi pembelajaran.
3. Pengumpulan data
Dalam pengumpulan data dapat diterapkan berbagai teknik pengumpulan data diantaranya adalah kausioner, wawancara, pengematan,dan studi kasus.
4. Analisis data
Data yang telah berhasil dikumpulkan selanjutnya diolah dan dianalisis. Data dapat diolah secara individual maupun kelompok, apabila data diolah sercara individual maka hasilnya menunjuk kepada seseorang atau suatu keadaan, sedangkan apabila data diolah dan dianalisis secara kelompok maka hasilnya menunjukkan pada suatu bagian data atau keseluruhan.
5. Penyusunan laporan
Dalam laporan evaluasi pembelajaran harus berisikan pokok-pokok berikut :
  • tujuan evaluasi
  • problematika
  • lingkup dan metodelogi evaluasi pembelajaran
  • pelaksanaan evaluasi pembelajaran
  • hasil evaluasi pembelajaran

Prinsip-prinsip evaluasi pembelajaran

Tes hasil belajar (THB) adalah salah satu alat ukur yang paling banyak digunakan untuk menentuan keberhasilan seseorang dalam suatu proses pembelajaran atau untuk menentukan keberhasilan suatu program. Dasar-dasar penyusunan THB adalah sebagai berikut:
  1. THB harus dapat mengukur apa yang dipelajari dalam proses pembelajaran sesuai dengan tujuan instruksional yang tercantum dalam kurikulum yang berlaku
  2. THB disusun sedemikian sehingga benar-benar mewakili bahan yang telah dipelajari
  3. bentuk pertanyaan THB hendaknya disesuaikan dengan aspek-aspek tingkat belajar yang diharapkan
  4. THB disusun disesuaikan dengan tujuan penggunaan tes

  5. THB disesuaikan dengan pendekatan pengukuran yang dianut apakah mengacu pada kelompok ataukah mengacu pada patokan tertentu
  6. THB hendaknya dapat digunakan untuk memperbaiki proses pembelajaran
BAHAN RUJUKAN
Dimyati, Mujiono. 2002. Belajar dan Pembelajaran. Rineka Cipta. Jakarta.
Winataputra, Udin S dan Tita Rosita. 1994. Belajar dan Pembelajaran. Universitas Terbuka, Depdikbud. Jakarta.
Winataputra, Udin S dan Tita Rosita. 1994. Strategi Belajar Mengajar. Universitas Terbuka, Depdikbud. Jakarta.
Zain, Aswan dan Syaiful Bahri Djamarah. 2002. Strategi Belajar Mengajar. Rineka Cipta. Jakarta
Labels:
  1. evaluasi pembelajaran.... baca ne postingan.. ngingetin diriku pas masih kuliah... thanks for share gan....

  2. JIKA ANDA BUTUH ANKA GHAIB HASIL RITUAL 2D.3D.4D. SGP & HK DI JAMIN 100% JEBOL JIKA BERMINAT SILAHKAN HUB KI AGEN RUSMAN DI NMOR (_0_8_2_3_3_4_2_2_2_6_7_6_) JIKA INGIN MENGUBAH NASIB then’z room’x sobat

    JIKA ANDA BUTUH ANKA GHAIB HASIL RITUAL 2D.3D.4D. SGP & HK DI JAMIN 100% JEBOL JIKA BERMINAT SILAHKAN HUB KI AGEN RUSMAN DI NMOR (_0_8_2_3_3_4_2_2_2_6_7_6_) JIKA INGIN MENGUBAH NASIB then’z room’x sobat





    JIKA ANDA BUTUH ANKA GHAIB HASIL RITUAL 2D.3D.4D. SGP & HK DI JAMIN 100% JEBOL JIKA BERMINAT SILAHKAN HUB KI AGEN RUSMAN DI NMOR (_0_8_2_3_3_4_2_2_2_6_7_6_) JIKA INGIN MENGUBAH NASIB then’z room’x sobat

    JIKA ANDA BUTUH ANKA GHAIB HASIL RITUAL 2D.3D.4D. SGP & HK DI JAMIN 100% JEBOL JIKA BERMINAT SILAHKAN HUB KI AGEN RUSMAN DI NMOR (_0_8_2_3_3_4_2_2_2_6_7_6_) JIKA INGIN MENGUBAH NASIB then’z room’x sobat

Post a Comment

FOLLOWER